Denny Siregar Sindir UAS: Mending Lu Perbaiki Diri, Kenapa Orang Malas Lihat Lu!

ONEINNEWS.COM - Pegiat media sosial Denny Siregar menyindir Ustad Abdul Somad alias UAS yang dideportasi bersama keluarganya ketika hendak ...



ONEINNEWS.COM - Pegiat media sosial Denny Siregar menyindir Ustad Abdul Somad alias UAS yang dideportasi bersama keluarganya ketika hendak berlibur ke Singapura. 

Denny Siregar mengatakan, UAS jangan menyalahkan pihak otoritas Singapura. Sebab itu hak mereka melakukan deportasi. 

"Mad, kalo lu dilarang masuk negara orang, jangan salahkan negara itu. Mereka punya otoritas. Mereka yang punya rumah, ya terserah mereka lah mau masukin siapa atau larang siapa," kata Denny Siregar melalui akun Twitter-nya, dikutip Rabu 18 April 2022.

Denny Siregar mengatakan mending UAS perbaiki diri. Sebab bisa saja pihal Singapura tidak menyukai UAS. 

"Mending perbaiki diri lu aja, mad. Bener gak perilaku lu selama ini. Kenapa kok orang males liat elu" kata Denny Siregar. 

Lebih lanjut, Denny Siregar menilai bahwa Singapura itu keras terhadap paham radikalisme. 

"Singapura itu emang keras banget sama yang radikal-radikal agama. Bahkan di sana kabarnya, cukup dengan UU terorisme mereka, bicara tentang agama dala. bentuk kekerasan sudah ditangkap," kata Denny Siregar. 

"Jadi, kalo si Somad itu ditolak masuk Singapura, itu berarti mereka merekam jejak radikalisme di orang itu," sambung Denny Siregar. 
 
Sebelumnya, melalui akun media sosialnya, UAS membenarkan dirinya telah dideportasi oleh Imigrasi Singapura. 

UAS menyebut bahwa kedatangannya ke Singapura untuk liburan bersama keluarga dan sahabatnya.

Sebelum dideportasi, UAS mengaku ditempatkan di sebuah ruangan berukuran 1x2 meter oleh imigran Singapura. 

S: fin


Nama

Berita,1649,Internasional,131,kesehatan,4,Nasional,1562,O,4,OPINI,19,Pilihan Editor,4,Religi,2,
ltr
item
ONEinNews.com : Denny Siregar Sindir UAS: Mending Lu Perbaiki Diri, Kenapa Orang Malas Lihat Lu!
Denny Siregar Sindir UAS: Mending Lu Perbaiki Diri, Kenapa Orang Malas Lihat Lu!
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh2jw8jpgKgUNmBRvir_q-fc39sg14OLB-KhX1c-Oz6RRieIJj6jEfjn-sFEwxfALX6MV472d8BIfsBFM5OwqOVxxAURi_zr81tj24XQXQYz_2Shvf7-XNkx-UJjrTlzUW72xFMiYIiCcRvi0NWnPh4LG55HZgp-0f8ug14gZ8X2ZjfXHvbVeJUxnC8/w640-h436/IMG_20220518_055642.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh2jw8jpgKgUNmBRvir_q-fc39sg14OLB-KhX1c-Oz6RRieIJj6jEfjn-sFEwxfALX6MV472d8BIfsBFM5OwqOVxxAURi_zr81tj24XQXQYz_2Shvf7-XNkx-UJjrTlzUW72xFMiYIiCcRvi0NWnPh4LG55HZgp-0f8ug14gZ8X2ZjfXHvbVeJUxnC8/s72-w640-c-h436/IMG_20220518_055642.jpg
ONEinNews.com
https://www.oneinnews.com/2022/05/denny-siregar-sindir-uas-mending-lu.html
https://www.oneinnews.com/
https://www.oneinnews.com/
https://www.oneinnews.com/2022/05/denny-siregar-sindir-uas-mending-lu.html
true
779480630151985486
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy