Jokowi Ajak Pemimpin Dunia Luncurkan Serangan Terakhir Bagi COVID-19

ONEINNEWS.COM - Presiden RI Joko Widodo mengajak pemimpin dunia memanfaatkan momentum menurunnya jumlah kasus COVID-19 saat ini, untuk melu...



ONEINNEWS.COM - Presiden RI Joko Widodo mengajak pemimpin dunia memanfaatkan momentum menurunnya jumlah kasus COVID-19 saat ini, untuk meluncurkan serangan terakhir bagi virus tersebut, dengan cara berkolaborasi dalam hal vaksinasi.

"Momentum turunnya jumlah kasus saat ini, harus dimanfaatkan untuk meluncurkan pukulan terakhir terhadap COVID-19," ujar Presiden Jokowi dalam pidatonya pada KTT Global COVID-19 ke-2, di Washington DC, Amerika Serikat, Kamis (12/5), yang diunggah dalam Youtube Sekretariat Presiden, Jumat dini hari.

Presiden Jokowi menekankan vaksin harus secepatnya menjadi vaksinasi.

Kolaborasi semua negara harus menjembatani tantangan vaksinasi, mulai dari pembiayaan, logistik dan sumber daya manusia.

Presiden Jokowi juga menyampaikan Pandemi COVID-19 memberikan pelajaran yang sangat berharga bagi semua bangsa, di mana ketahanan kesehatan dan kesiapsiagaan dunia terhadap pandemi ternyata tidak cukup kuat.

Akibatnya, kata Presiden Jokowi, harga yang harus dibayar sangatlah mahal, yakni jutaan orang kehilangan nyawa dan perekonomian dunia pun mengalami keterpurukan.

"Oleh karenanya kita harus bekerja sama mengatasi pandemi serta membangun arsitektur kesehatan dan kesiapsiagaan dunia yang lebih kuat. Untuk mengatasi pandemi, percepatan vaksinasi harus dilakukan untuk menjangkau 70 persen penduduk setiap negara," jelasnya.

S: antarnews


Nama

Berita,1649,Internasional,131,kesehatan,4,Nasional,1562,O,4,OPINI,19,Pilihan Editor,4,Religi,2,
ltr
item
ONEinNews.com : Jokowi Ajak Pemimpin Dunia Luncurkan Serangan Terakhir Bagi COVID-19
Jokowi Ajak Pemimpin Dunia Luncurkan Serangan Terakhir Bagi COVID-19
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjvR95XcUk1OYN-xUekA6heQ9N-ORtJg8n3KQv7kTquhSa7yUmByFaG29Nr5NTDMj8YpC6lm343NsQy7ToAOW-S2IFVf53eVTbA8RJXo9r5XmDWZBmwA0Jn44vssXaE92AAlgjS0INrteXD1yX44sMTobI5Umr-zRo3FugrmqHERhDQmWMxtcyx0ycV/w640-h424/IMG_20220513_111952.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjvR95XcUk1OYN-xUekA6heQ9N-ORtJg8n3KQv7kTquhSa7yUmByFaG29Nr5NTDMj8YpC6lm343NsQy7ToAOW-S2IFVf53eVTbA8RJXo9r5XmDWZBmwA0Jn44vssXaE92AAlgjS0INrteXD1yX44sMTobI5Umr-zRo3FugrmqHERhDQmWMxtcyx0ycV/s72-w640-c-h424/IMG_20220513_111952.jpg
ONEinNews.com
https://www.oneinnews.com/2022/05/jokowi-ajak-pemimpin-dunia-luncurkan.html
https://www.oneinnews.com/
https://www.oneinnews.com/
https://www.oneinnews.com/2022/05/jokowi-ajak-pemimpin-dunia-luncurkan.html
true
779480630151985486
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy